Home Blog Belajar Bahasa Inggris Prosedure Text: Penjelasan, Struktur dan Contohnya

Prosedure Text: Penjelasan, Struktur dan Contohnya

0
Prosedure Text: Penjelasan, Struktur dan Contohnya

Hallo English learners… Selamat datang di dunia bahasa inggris yang pastinya seru dan menarik untuk dibahas. Membahas tentang bahasa inggris tentunya tidak aka nada habisnya, karena bahasa akan diperbaharui setiap harinya. Terlebih lagi bahasa inggris, karena bahasa inggris adalah bahasa internasional. Untuk itu kita perlu mempelajari bahasa inggris sejak dini ya English learners! Ayo belajar bahasa inggris!
Mengemukakan pendapat atau gagasan pastinya perlu sebuah bahasa, entah itu dalam bentuk ucapan atau tulisan. Jika dalam ucapan hal yang diperlukan adalah pelafalan, dalam tulisan hal yang diperlukan adalah tenses yang sesuai serta ejaan kata yang benar. Nah kali ini kita akan membahas lebih detail cara mengemukakan gagasan dalam tulisan. Salah satu jenis tulisan dalam bahasa inggris ialah procedure text. Apa itu procedure text dalam bahasa inggris? Seperti apa contohnya? Berikut penjelasan lengkapnya!

Prosedure text dalam bahasa inggris

Procedure text dalam bahasa inggris dibuat untuk memberi cara atau langkah untuk membuat atau melakukan sesuatu. Aturan struktur dalam procedure text yaitu :

a. Goal (tujuan)

Berisi tentang tujuan dibuatnya tulisan tersebut. Bagian ini biasanya terdapat pada judul text.

b. Materials/equipment (bahan-bahan/peralatan)

Berisi tentang bahan atau alat yang harus disiapkan

c. Step/method (cara pembuatan)

Berisi tentang langkah membuat atau melakukan hal tersebut

d. Tenses yang digunakan adalah simple present tense

Contoh Procedure Text dalam Bahasa Inggris

How to Make a Fried Rice

Ingredients:

3 tbsp. sesame oil, divided
3 large eggs
Kosher salt
2 carrots, diced
3 green onions, thinly sliced, white and green parts divided
3 cloves garlic, minced
1 tbsp. peeled and minced ginger (from a 1″ piece)
4 c. cooked long grain rice (preferably leftover)
3/4 c. frozen peas
3 tbsp. low-sodium soy sauce

Steps:

1. Heat a large cast iron skillet over high heat until very hot, about 2 minutes. Add 1 tablespoon oil.

2. Beat egg with 2 teaspoons water and a large pinch salt and add to skillet. Cook, stirring to form large soft curds, about 30 seconds. Transfer to a plate.

3. Return skillet to high heat and add 2 tablespoons oil, the carrots, and whites of the green onions. Cook until lightly golden, about 2 minutes. Add garlic and ginger and cook, stirring, until fragrant, 1 minute.

4. Add rice, peas, and cooked eggs to skillet. Pour in soy sauce and cook, stirring until heated through, 1 minute. Season with salt and pepper and stir in the remaining green onions.

5. Tips :

-Once you buy sesame oil (yes, you do need another oil), you’ll want to use it in everything. It’s got a rich toasty, nutty flavor. But be careful: A little bit goes a long way.

-The reason why so many fried rice recipes call for leftover rice: Dried out cold rice gets much crispier in the skillet than the freshly cooked stuff. If you’re craving fried rice and don’t want to wait for the rice to chill in the fridge, spread freshly cooked rice on a baking sheet and freeze it for 10 to 15 minutes.

-You can totally start your rice by cooking the vegetables and then push them to one side of the pan and crack in your eggs and get scrambling. But be careful. Eggs can easily overcook this way.

-Aside from sesame oil, we stir in minced garlic, soy sauce, and ginger.

Baca juga: Kupas Tuntas Tentang Hortatory Exposition Text dan Contohnya

Nah itulah penjelasan tentang prosedure text dalam bahasa inggris beserta struktur dan contoh teks nya. Ayo buat contoh procedure text dengan topic yang berbeda! Semoga bermanfaat, see yaa taaa taaa!

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here